Belajar di Rumah : Ulangan Tengah Semester
Kelas X Semester 1
ULANGAN TENGAH SEMESTER SATU
TAHUN PELAJARAN 2015/2016
Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : X / 1
Kompetensi Keahlian : AK, AP, UPW, TKR & TKJ
Hari/Tanggal : / Oktober 2015
Pukul : 60 menit
PETUNJUK KHUSUS (ESSAY)
1. Jelaskan pengertian :
a. Hak Asasi Manusia ! b. Pelanggaran Hak Asasi Manusia !
2. Jelaskan tugas dan fungsi dari :
a. Komnas HAM ! b. Pengadilan HAM !
3. Mengatur tentang apa undang-undang berikut ini :
a. UU No 39 Tahun 1999 ? c. UU No 23 Tahun 2002 ?
b. UU No 26 Tahun 2000 ? d. UU No 9 Tahun 1998 ?
4. Jelaskan upaya yang dilakukan pemerintah dalam menegbakalHAM di Indonesia !
5. Berikan 3 contoh partisipasi masyarakat dalam pemajuan, penghormatan dan penegbakalHAM di Indonesia !
6. Bagaimanakah hubungan Proklamasi 17 Agustus 1945 dengan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 ? Jelaskan !
7. Berikan 3 contoh cara mensyukuri nikmat kemerdekaan Indonesia !
8. Sebutkan Pokok Pikiran kedua dan keempat Pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945 !
9. Tuliskan kembali Cita-cita Nasional dan Tujuan Nasional yang terdapat dalam Pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945 ! Bagaimanakah upaya yang dapat dilakukan dalam rangka mewujudkan cita-cita dan tujuan nasional tersebut ?
10. Apa yang dimaksud dengan Politik luar negeri bebas aktif ? Bagaimanakah perwujudan politik luar negeri bebas aktif yang telah dilakukan oleh negara Indonesia ?
No. Tes | : | Kelas | : | |
Nama | : | Ruang | : |
JAWABAN :
Kelas XI Semester 2
ULANGAN TENGAH SEMESTER DUA
TAHUN PELAJARAN 2014/2015
Mata Pelajaran : PPKn
Kelas/Semester : XI / 2
Kompetensi Keahlian : AK, AP, TKR & UPW
Hari/Tanggal : Selasa / 3 Maret 2015
Pukul : 60 menit
PETUNJUK KHUSUS (ESSAY)
Jawablah pertanyaa-pertanyaan berikut di bawah ini dengan singkat, jelas dan benar !
1. Jelaskan perbedaan antara hak warga negara dengan kewajiban warga negara !
2. Berikan masing-masing 3 (tiga) contoh kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara !
3. Mengapa terjadi pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara ?
4. Bagaimanakah cara kalian untuk menghindari melakukan pelanggaran terhadap hak orang lain dan pengingkaran terhadap kewajiban ?
5. Sebutkan masing-masing 3 (tiga) jenis hak dan kewajiban warga negara yang diatur dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 !
6. Jelaskan posisi silang negara Indonesia baik dari aspek kewilayahan maupun aspek kehidupan sosial !
7. Mengapa posisi silang negara Indonesia bukan hanya merupbakalpotensi yang harus disyukuri, tetapi juga merupbakaltantangan sekaligus ancaman bagi integrasi nasional ?
8. Mengapa ideologi Pancasila tidak bisa dikatbakalaman dari berbagai macam ancaman dalam pengimplementasian nilai-nilai di masyarakat ?
9. Berikan masing-masing 3 (tiga) contoh ancaman Militer dan ancaman Non Militer !
10. Dewasa ini arus globalisasi begitu deras masuk, merasuk bahkan merusak tatanan nilai-nilai sosial budaya bangsa. Coba berikan beberapa contoh ancaman dari luar yang timbul sebagai akibat dari pengaruh negatif arus globalisasi ! Dan bagaimana strategi kamu dalam mengatasi ancaman pengaruh negatif dari arus globalisasi tersebut ?
No. Tes | : | Kelas | : | |
Nama | : | Ruang | : |
JAWABAN :
Tidak ada komentar untuk "Belajar di Rumah : Ulangan Tengah Semester"
Posting Komentar